Satu persatu deretan hari terlalui
Menghilang
Tanpa harapan mimpi ini terwujud
Akankah semua berakhir seperti ini?
Tanpa wujud
Tanpa ekspresi
Satu persatu deretan hari terlalui
Menghilang
Menutup asa yang sempat muncul
Mengeringkan segenap harapan
Satu persatu deretan hari terlalui
Menghilang
Hingga sebutir mimpi pun tak tertambat
Hilang...
Hilang...
Deretan hari itu menghilang...
Semua
#selamat tinggal selamat jalan...... sobat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar